Seorang gadis SMA bangun setiap hari tanpa ingatan tentang kemarin. Ketika dia setuju untuk berkencan dengan teman sekelas yang pemalu, bisakah cinta mereka tumbuh dengan setiap awal yang baru? Even If This Love Disappears Tonight, yang dibintangi oleh Choo Young-woo dan Shin Si-ah, tayang perdana 3 Februari.