"Kegelapan tidak dapat mengusir kegelapan, hanya cahaya yang bisa melakukan itu. Kebencian tidak bisa mengusir kebencian, hanya cinta yang bisa melakukan itu." Hari ini, kita merayakan kehidupan dan warisan abadi Dr. Martin Luther King, Jr, dan komitmennya terhadap perdamaian, kebijaksanaan, dan integritas.